Wisuda ke XXII Perguruan Tinggi Rahmaniyah Sekayu 2020
Sistem
pendidikan ekonomi yang paling dikenal oleh Masyarakat Musi Banyuasin. Selain
itu Yayasan Rahmaniyah juga terdapat STIHR (Sekolah Tinggi Ilmu Hukum
Rahmaniayah) dan STAIR (Sekolah Tinggi Agama Islam Rahmaniyah), semuanya tingkat
Strata Satu (S1).
Hari
ini, Perguruan Tinggi Rahmaniyah melangsungkan wisuda pada mahasiswa dan
mahasiswi yang telah menyelesaikan studi mereka (9/8/2020). Pada masa pandemi
virus corona ini tentu saja dalam pelaksanaan wisuda Perguruan Tinggi
Rahmaniyah ke XXII menerapkan standar protokol kesehatan.
Seperti
biasa, semua peserta wisuda, panitia dan tamu undangan memakai masker. Kursi tempat
duduk peserta juga berjarak aman. Orang yang tidak berkepentingan dan tidak
memakai masker dilarang masuk.
Saat
Apero Fublic tiba di lokasi, tampak para perserta wisudah sibuk berfoto dengan
sahabat, teman kuliah dan keluarga. Papan nama dan para penjual aksesoris juga
memenuhi dibeberapa sudut halaman kampus.
Masih sempat berbincang dengan seorang peserta wisuda, Amalia Fauziah. Tampak senyum dan kebahagiaan terpancar darinya dan sahabatnya. Semoga para sarjanah yang diwisudah hari ini. Ilmu berkah serta dapat mengabdi di tengah masyarakat dan membanggakan orang tua.
Oleh.
Ahmad Reni Efita.
Editor.
Desti. S.Sos.
Tatafoto.
Dadang Saputra.
Sekayu,
9 Agustus 2020.
Sy. Apero Fublic.
Post a Comment